0
LABURA | GLOBAL SUMUT-Rombongan tim penilai kecamatan terbaik tingkat provinsi Sumatera Utara (\Sumut).tiba di Kecamatan .Aek Natas, Kabupaten Labuhanbatu Utara (Labura). Untuk memberi penilaian terhadap Kecamatan Aek Natas. yang di pimpin ibu  Dra. Susi Asmarani.
Utusan tim dari Provinsi Sumatera Utara berjumlah 8 (delapan) orang,  sebagai ketua tim bapak Aswin Lubis. yang menjabat sebagai kabag perangkat wilayah sumatera utara.
Pertemuan penilaian terhadap Kecamatan  Aek Natas. di hadiri  Wakil Asisten I bidang pemerintahan dan kesejahteraan.Ibu camat Dra. Susi Asmarani, Danramil 09 Kapten Infantri Hidayat Aek natas,  Kapolsek Aek. Natas AKP Perangin-angin . Pimpinan perusahaan sekecamatan, tokoh Masyarakat, tokoh Agama dan pemuda. Dan unsur   elemen masyarakat.
Dra. Susi Asmarani  camat  Aek Natas memberi keterangan dan informasi. Tentang perkembangan dan pembangunan yang ada di kecamatan Aek. Natas dengan semangat di sertai selingan canda, sehingga suasana yang tegang menjadi cair dan nayaman. terlihat tim penilai dari provinsi menganguk-anguk sambil tersenyum.
Dalam keterangan yang di berikan Dra. Susi Asmarani. Dalam bidang pemerintahan, selalu melakukan rapat kordinasi satu bulan sekali. Membahas permasalahan apa yang terjadi di daerah kecamatan yang di pimpinnya dan apa solusi yang di ambil. Memberikan fasilitas pemilihan kepala desa 2012. Apresiasi masyarakat 90%. juga Memfasilitasi pemilihan kepala daerah Gubsu dan Wagubsu. juga apresiasi yang di berikan masyarakat Aek Natas sangat baik.
Dalam bidang pembangunan, program PNPM VISEW, pembangunan melalui ADD.Namun belum penciran sambung beliau. Dan ada juga program Kecamatan Gerbang Membangun Dengan Swadaya Masyarakat (GERBANG SWARA)   Cetak sawah kerjasama dengan dinas pertanian. pembangunan ruas jalan di samping SMAN 1 Aek Natas. Dan berbagai pembangunan yang saat ini telah di nikmati Masyarakat kec. Aek Natas.
Beberapa hambatan yakni terbatasnya sarana dan prasarana pemerintahan Desa/kelurahan. Masih banyak desa yang belum memiliki kantor. sehingga menggangu pelayanan terhadap masyarkat.
Dalam pelayanan kesehatan terhadap masyarakat, kec. Aek Natas memiliki dua puskesmas. Dabn Pustu yang ada di setiap desa yang berjumlah 7(tujuh) desa dan 1(satu) kelurahan.
Kerukunan umat beragama juga sangat baik di kec. Aek Natas. yang memiliki populasi 82,9% muslim. 14,9% Protestan dan 2,8% Katolik.
Saat acara selesai    Aswin Lubis selaku ketua tim penilai dari sumatera utara yang dikonfirmasi GS . "Apa aja pak, unsur-unsur yang utama dalam penilaian?" beliau menerangkan unsur yang utama adalah: Kepemimpinan, pengembanan tugas dengan baik. Pembinaan desa dan kelurahan. kordinasi dengan muspika dan dinas kecamatan. Pelayanan kesehatan terhadap masyarakat yang jg terlihat dari keberadaan puskesmas. Serta jalinan yang baik dengan tokoh-tokoh masyarakat. jawab bapak Aswin Lubis.
"Apa kekurangan yang di dapat dalam penilaian tadi oleh tim dari provinsi pak?" tanya RP. Beliau menjawab ada beberapa keterangan yang tidak di sertai rekaman tertulis.
Kec. Aek Natas adalah kecamat yang ke 9(sembilan), yang telah di beri penilaian dari 31(tiga puluh satu) kecamatan dari 33(tiga puluh tiga), kabupaten kota.(Andika/Labura)

Posting Komentar

Top